Inspirasi Resep “Indonesian Fusion Foods” ala Devina Hermawan dan co-chef Jonathan Tjandra

Indonesian Good Foods Devina Hermawan

Inspirasi Resep “Indonesian Fusion Foods” ala Devina Hermawan dan co-chef Jonathan Tjandra   Bagi penggemar acara Master Chef, nama Devina Hermawan tidaklah asing. Namanya juga sempat viral di Instagram dan publikasi media online, soal menu “ayam oncom”. Menu buatannya ini pernah membuat Ridwan Kamil “kesengsem”. Dari testimoninya, enak dan bahkan “menagih” untuk dijadikan menu makan … Read more