Variasi Pempek dan Siomay
Rp16.000
Penulis: Tim Dapur Demedia
Ukuran: 15 x 23 cm
Tebal: 48 hlm.
Penerbit: Demedia Pustaka
ISBN: 979-1471-54-1
Harga: Rp 16.000,-
Description
Penulis : Tim Dapur Demedia
Ukuran : 15 x 23 cm
Tebal : 48 hlm.
Penerbit: Demedia Pustaka
ISBN : 979-1471-54-1
Harga : Rp 16.000,-
Pernah dengar nama pempek? Makanan khas Palembang ini sangat populer dan banyak penggemarnya. Siomay juga sama. Kedua makanan ini sebenarnya hasil serapan budaya kuliner Cina. Bahkan konon, nama pempek berasal dari kata “..pek apek”, yaitu panggilan bagi penjual makanan nii yang kebanyakan warga keturunan Cina. Siomay dan pempek bisa dibilang serupa tapi tak sama. Bahan dasar penyusunnya mirip, namun bumbu pelengkap ketika menyantapnya berbeda. Keduanya sama-sama lezat.
Anda bisa membuat sendiri pempek dan siomay dengan panduan buku mi. Beberapa rahasia resep pempek dan siomay yang populer termuat di dalamnya. Cara membuatnya praktis dan sama sekali tidak sulit. Nah, kini Anda siap. memberi kejutan istimewa untuk keluarga Anda.